Home » Top 10 Aplikasi Terbanyak di Download di Google Play Store dan App Store Januari – Juni 2022
top 10 aplikasi terlaris di play store dan app store

Top 10 Aplikasi Terbanyak di Download di Google Play Store dan App Store Januari – Juni 2022

Perkembangan teknologi menuntut kreatifitas dari para pengembang aplikasi untuk menciptakan aplikasi-aplikasi yang intuitif, menarik, mudah dioperasikan, dan paling penting adalah GRATIS.

Perkembangan teknologi menuntut kreatifitas dari para pengembang aplikasi untuk menciptakan aplikasi-aplikasi yang intuitif, menarik, mudah dioperasikan, dan paling penting adalah GRATIS.

Berikut 10 aplikasi terbanyak di download baik di Google Play Store dan App Store.

1. CapCut – Video Editor

Aplikasi pengeditan video all-in-one yang dahulu bernama Viamaker ini, akan membantu Anda membuat vido luar biasa. Jumlah yang sudah men-download sebanyak lebih dari 100 juta orang.

Jumlah yang sudah men-download sebanyak lebih dari 100 juta orang.

2. TikTok

Photo by Jaap Arriens/NurPhoto via Getty Images

TikTok adalah platform terdepan dan destinasi utama untuk video berdurasi singkat. Jumlah yang sudah men-download sebanyak lebih dari 500 juta orang.

3. WhatsApp

Aplikasi dari Facebook ini adalah aplikasi perpesanan dan panggilan video yang GRATIS. Jumlah pengguna aplikasi ini di 180 negara sudah sebanyak lebih dari 5 miliar orang.

4. Instagram

New york, USA – June 23, 2017: Instagram application menu on smartphone screen close-up. Using Instagram app

Instagram dari Facebook membawaAnda lebih dekat dengan orang-orang dan hal yang disenangi. Bisa menambahkan foto dan video juga kirim pesan di Messenger.

Jumlah pengguna di seluruh dunia lebih dari 1 Milyar orang.

5. Shopee

Sebagai tempat belanja online No. 1 se-Indonesia, Shopee menawarkan pengalaman berbelanja yang mudah dan menyenangkan dengan harga termurah serta Gratis Ongkir ke seluruh Indonesia.

Jumlah pengguna seluruhnya lebih dari 100 juta orang.

6. YouTube

Youtube menjadi salah satu aplikasi berbagi konten video dan foto terbanyak di seluruh dunia. Topik yang selalu terbaru, bahkan viral.

Jumlah pengguna di seluruh dunia sebanyak lebih dari 10 Milyar.

7. Facebook

Saat ini, Facebook menduduki peringkat nomor 3 untuk kategori Media Sosial di bawah WhatsApp Messenger dan Telegram Messenger.

Jumlah pengguna di seluruh dunia sebanyak lebih dari 5 Milyar.

8. Telegram Messenger

Telegram merupakan aplikasi perpesanan yang berfokus pada kecepatan pengiriman pesan dan keamanan. Kelebihan Telegram adalah pengguna dapat mengirim media dan file tanpa batasan limit.

Jumlah pengguna di seluruh dunia sebanyak lebih dari 1 Milyar.

9. Google Maps

Jelajahi dunia lebih cepat dan mudah dengan Google Maps di mana lebih dari 220 negara dan wilayah tercantum dalam peta juga ratusan bisnis tersedia. Saat ini, Google Maps menduduki peringkat 1 di kategori Navigasi.

Jumlah pengguna di seluruh dunia sebanyak lebih dari 10 Milyar.

10. Lemon8

Lemon8 adalah aplikasi bagi komunitas untuk berbagi konten yang penuh dengan semangat muda. Lemon8 merupakan tempat berbagi dan eksplorasi. Saat ini, Lemon8 menduduki peringkat ke-3 dengan kategori Gaya Hidup (Lifestyle).

Jumlah pengguna Lemon8 saat ini sebanyak lebih dari 1 juta orang.

Dari 10 aplikasi yang sudah disebutkan, aplikasi apa saja yang sudah Anda download?

More Reading

Post navigation

Sign In

Register

Reset Password

Please enter your username or email address, you will receive a link to create a new password via email.